WISUDA ANGKATAN 7
Bersyukur kepada Allah Robb semesta alam, yang telah mengkaruniakan segala kenikmatannya, dan salah satunya kepada para santri angkatan 7 yang telah dijinkan untuk berwisuda, selesai belajar di pondok pesantren Miftahul Huda KMA Al-Ulya, Donoyudan, Kalijambe, Sragen.
Semoga seterusnya senantiasa Allah bimbing untuk selalu beristiqomah di jalan hidayah, aamiin.