NIAT BAIK, DICATAT SATU PAHALA

Sebagian kita barangkali belum mengetahui bahwasanya dengan niatan saja untuk beramal (maksudnya: tekad) kuat namun tidak jadi mengamalkan karena suatu sebab, itu sudah bernilai pahala dan dicatat satu kebaikan.
Bagaimana halnya jika sampai diamalkan.
Hal ini menunjukkan bahwa hendaklah kita bersemangat dalam kebaikan, bahkan bertekad kuat untuk melakukan banyak amalan sholih.
‘Aisyah radhiyallahu ‘anha mengabarkan bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,
مَا مِنِ امْرِئٍ تَكُونُ لَهُ صَلاَةٌ بِلَيْلٍ فَغَلَبَهُ عَلَيْهَا نَوْمٌ إِلاَّ كَتَبَ اللَّهُ لَهُ أَجْرَ صَلاَتِهِ وَكَانَ نَوْمُهُ صَدَقَةً عَلَيْهِ
“Tidaklah seseorang bertekad untuk bangun melaksanakan shalat malam, namun ketiduran mengalahkannya, maka Allah tetap mencatat pahala shalat malam untuknya dan tidurnya tadi dianggap sebagai sedekah untuknya.” (HR. An Nasai no. 1784, shahih menurut Syaikh Al Albani).
بارك الله فيكم جميعا
🕌 Ma’had Miftahul Huda Al Ulya, Donoyudan, Kalijambe , Sragen
💰Salurkan infaq terbaik anda !
💳 BRI : 6882 0101 4311 536
a.n Yayasan Miftahul Huda Al Ulya
📲 Konfirmasi : wa.me/6285212186226 (Admin Fundraising)
🔰 KUNJUNGI SOSIAL MEDIA KAMI :
👇 Ma’had Aly Putri Miftahul Huda :
📹Youtube: https://bit.ly/33VkGEj
🔖Facebook : https://bit.ly/3HDTQyB
📷Instagram: https://bit.ly/3vjuZ0p
💻Telegram: https://bit.ly/3slMf30